
[wpdm_package id=’8335′]

[wpdm_package id=’8335′]
(Rabu, 11/09) Hari ini, SV UGM resmi menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) dengan Inlastek Welding Institute Solo yang diselenggarakan di Gedung Iso Reksohadiprojo diruang SV 138. Hadir dalam acara tersebut dari pihak SV UGM yaitu Dekan Sekolah Vokasi, Wikan Sakarinto, S.T., M.Sc., Ph.D. , Pelaksana Tugas Wakil Dekan Bidang Kerja Sama, Alumni, dan Perencanaan Strategis, Radhian Krisnaputra, S.T., M.Eng. dan beberapa dosen dari DTM SV UGM. Sementara itu, dari pihak Inlastek Welding Institute Solo yaitu Hartoyo, S.E., M.M, Pandu, dan Ir. Slamet Subagyo. Penandatanganan tersebut bertujuan untuk memberikan kesempatan mahasiswa SV UGM khususnya prodi Teknik Rekayasa Mesin untuk melakukan magang di Inlastek Welding Institute Solo.


NIT Kitakyushu College, Japan invites 10 Vocational College UGM students (4 from Dept of Mechanical Eng.; 3 from Dept of Electrical Eng. and Informatics; 3 from Japanese Language program) to participate in the Student Exchange Program 2019 on 11 – 17 November 2019.
1) Program details
8-day Exchange Program is designed for partner university students to enhance their understanding of Japan, especially Kitakyushu City as well as NIT Kitakyushu College. This program is fully funded by Sakura Science Scholarship!
2) Activities
– Classroom/laboratory activities
– Field Trip
– 1-day industrial internship
3) Fees
FREE!! Most expenses are waived (including flight tickets, accommodation, local transportation, and meals)
Students are only responsible for visa, pocket money, and TBC Test
4) Eligible Applicants
– Active students of Vocational College UGM (Dept of Electrical Eng. and Informatics, Mechanical Eng., and Japanese Language)
– Good in academic & active in campus activities
– Having good communication skills in English and/or Japanese
– Willing to take TBC Test/Lung scan after being selected as nominated participants
5) Application documents
– CV in English
– Copy of Academic Transcript
– Copy of Passport
– Motivation Letter
– Copy of Toefl Certificate; minimum score ITP >500
All documents must be submitted online in PDF format to oia.sv@ugm.ac.id with subject: Kitakyushu Exchange 2019_[Name of Applicant] no later than August 21, 2019
Diberitahukan bahwa Universitas Gadjah Mada melalui Direktorat Kemahasiswaan mendapat alokasi Bidikmisi untuk mahasiswa angkatan tahun 2019. Direktorat Kemahasiswaan akan menyeleksi calon penerima Bidikmisi 2019 berdasarkan Pedoman Bidikmisi. Bagi mahasiswa pelamar, dimohon untuk dapat menyiapkan berkas-berkas berikut dalam bentuk softfile dengan maksimal size 5MB:
Berkas lengkap dalam bentuk softfile dapat diunggah ke tautan ugm.id/bidikmisi2019.
Atas perhatian dan kerja sama Saudara, kami ucapkan terima kasih.
Catatan : bagi mahasiswa yang sejak SMA/SMK Sederajat masuk melalui jalur Bidikmisi SNMPTN maupun Bidikmisi SBMPTN TIDAK PERLU mengisi formulir tersebut, karena data anda sudah tercatat.
Selamat kepada pemenang lomba video pendek “Living with Vokasi UGM App”.
Untuk pemenang
*hati-hati penipuan pastikan mendapat pesan dari akun official @sv_ugm / @event.svugm
(Yogyakarta, 05/07/2019) Empat mahasiswi Universitas Gadjah Mada , dari kiri, Sindi Munika (Agribisnis Fakultas Pertanian), Triwiyanti (Ekonomika Terapan Sekolah Vokasi), Damar Ramadita (Bahasa Inggris Sekolah Vokasi), dan Kevinanda Purbawati (Ekonomika Terapan Sekolah Vokasi), temukan inovasi sepatu dengan sarung lepas pasang bermotif batif. Sepatu yang diberi nama Tlisik (Toe-Covered Slip-On Shoes with Batik) tersebut merupakan produk hasil Program Kreativitas Mahasiswa bidang Kewirausahaan didanai dikti tahun 2019.
Changwon National University invites 2 Vocational College UGM students to participate in the CWNU Summer Camp 2019 in Korea (9 – 27 July 2019)
1) Program details
3 weeks summer camp designed for partner university students to enhance their understanding of Korean, especially Changwon city, as well as Changwon National University.
2) Activities
– Korean Language Class
– Cultural Activities
– Field Trip
– Team Project
3) Fees
FREE!!
Students are only responsible for round flight tickets & pocket money
4) Eligible Applicants
– Active students of Vocational College UGM
– Good in academic & active in campus activities
– Having good communication skills in English
5) Application documents
– CV in English
– Copy of Academic Transcript
– Copy of Passport
– Motivation Letter
– Copy of Toefl Certificate; minimum score ITP >500
All documents must be submitted online in PDF format to oia.sv@ugm.ac.id with subject: CWNU Summer Camp 2019_[Name of Applicant] no later than April 22, 2019
[wpdm_package id=’7721′]
[wpdm_package id=’7710′]
[wpdm_package id=’7709′]
[wpdm_package id=’7708′]
[wpdm_package id=’7707′]
[wpdm_package id=’7706′]
[wpdm_package id=’7704′]
[wpdm_package id=’7703′]
Bantul (26/3/2019) – Bencana banjir yang menerjang daerah Bantul, Yogyakarta pada (17/3) menyebabkan rumah warga dari berbagai dusun terendam hingga mencapai ketinggian sekitar 1 meter. Bencana tersebut disebabkan oleh meluapnya sungai di daerah Paduresan, Imogiri, Bantul, serta hujan lebat yang terjadi selama satu hari penuh di daerah tersebut. Dampak yang dirasakan oleh warga selain kerugian material juga penurunan fungsi kendaraan bermotor mereka. Salah satu warga korban banjir yang merupakan wali mahasiswa UGM kemudian memberikan informasi ke UGM. Setelah itu, pihak UGM meneruskan informasi tersebut ke Departemen Teknik Mesin SV UGM.