Shenzhen, Tiongkok — Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada (UGM) melalui Center of Excellence (CoE) Medical Devices and Fabrication Laboratory & Plant (Fablab Jogja) berpartisipasi dalam Maker Faire Shenzhen 2025 yang diselenggarakan pada 15–18 November 2025 di Vanke Cloud Design Commune, Nanshan, Shenzhen. Partisipasi ini memperkuat peran UGM dalam ekosistem inovasi global berbasis fabrikasi digital, teknologi terapan, dan pemberdayaan masyarakat, serta menjadi kelanjutan dari capaian strategis UGM dalam jejaring inovasi internasional.
Arsip: