Arsip:

karya

Miko Septian, mahasiswa Prodi Teknik Pengelolaan dan Perawatan Alat Berat, Departemen Teknik Mesin, Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada

Mahasiswa Sekolah Vokasi UGM kenalkan Sistem Penyiraman Cerdas untuk Memaksimalkan Metode Penanaman Hidroponik melalui KKN UGM

Ikon SDGs 4 Pendidikan BermutuIkon SDGs 9 Infrastruktur, industri dan inovasiMenjaga Ekosistem Darat - SDGs | Aplikasi DatakuMahasiswa KKN-PPM Universitas Gadjah Mada (UGM) dari Sekolah Vokasi, Miko Septian mengenalkan dan mengembangkan teknologi agrikultur kepada masyarakat terutama dalam dunia hidroponik. Kegiatan tersebut, bersamaan dengan kegiatan yang diadakan oleh kelurahan panembahan yaitu “Penghijauan dan Pengembangan Lorong Sayur/ Kampung Sayur & Lorong Hijau” pada Sabtu (18/5/2024) lalu di Pendopo Kelurahan Panembahan.

Mahasiswa SV UGM Hubungkan Seni ke Era Digital Melalui Karya Lukita

Seni budaya Indonesia telah lama menjadi kekayaan yang memiliki unsur keindahan yang dilakukan turun temurun. Dalam upaya membawa keindahan seni ke dalam dunia digital, dua mahasiswa Sekolah Vokasi Universitas Gadjah Mada mengembangkan Lukita, sebuah aplikasi mobile android e-commerce seni dan budaya. Lukita adalah platform e-commerce yang berperan sebagai perantara antara seniman dan peminat seni, kolektor, atau individu yang tertarik untuk membeli karya seni atau menggunakan jasa seniman. Lukita, yang merupakan startup dengan fokus pada produk dan layanan, tidak hanya menawarkan barang seni tetapi juga menyediakan berbagai jasa yang diberikan oleh seniman.